Senin, 29 Juli 2013

Cara Mengobati Penyakit Panu



Cara mengobati penyakit panu membandel

Cara mengobati penyakit panu yang membandel pada kulit, panu adalah salah satu jenis penyakit kulit yang bisa menular melalui handuk atau pakaian yang bergantian, ciri-ciri panu berwarna bercak-bercak putih pada kulit yang di sertai rasa gatal apalagi dalam keadaan panas dan berkeringat rasa gatal ini akan semakin menjadi-jadi susah untuk di sembunyikan yang bisa membuat malu kalau keadaan ini terjadi di depan teman-teman atau orang spesial, oleh karena itu singkirkan masalah penyakit panu pada kulit anda.

cara mengobati penyakit panu
Cara mengobati penyakit panu


Penyebab penyakit panu

Cara mengobati penyakit panu harus mengetahui penyebabnya agar setelah sembuh tidak terjangkit lagi, panu biasanya di sebabkan oleh jamur, kurang bersih dalam perawatan kulit atau bisa jadi akibat tertular oleh saudara yang terkena penyakit panu, sebaiknya sering-seringlah mandi apalagi sesudah aktifitas di luar rumah yang penuh debu dan berkeringat, hindari pemakaian handuk saling bergantian.

Pengobatan penyakit panu secara alami

Cara mengobati penyakit panu bisa menggunakan salep atau sabun yang khusus untuk membasmi bakteri penyebab panu cara lain dengan menggunakan bahan alami juga bisa gunakan misalnya dengan  :

·         Lengkuas
Lengkuas selain untuk bumbu masakan bisa juga kita gunakan untuk mengobati penyakit panu caranya ambil lengkuas muda lalu gosokan pada kulit yang berpanu secara rutin sampai panu benar-benar hilang.

·         Sereh
Ambil 2 batang sereh  tumbuk  lalu oleskan pada kulit yang berpanu setelah mandi 3 kali seminggu.

·         Belerang
Ambil belerang secukupnya tumbuk halus tambahkan jeruk nipis lalu oles pada panu secara rutin hingga panu hilang.

Demikianlah cara mengobati penyakit panu dan mudah-mudahan bisa  bermanfaat, trims.

Senin, 22 Juli 2013

Cara Memutihkan Kulit Badan



Cara memutihkan kulit badan dengan cara alami


Cara memutihkan badantanpa mahal dengan bahan-bahan alami atau tradisional bisa dengan mudah kita lakukan di rumah, mempunyai kulit badan yang bersih, halus dan putih tentu banyak diinginkan semua orang tapi bagaimana agar semuanya itu bisa terwujud tanpa modal yang besar, untuk menjadi cantik alami tidak harus mempunyai banyak uang, di saat kondisi uang cekakpun kita bisa tetap tampil cantik, asalkan kita telaten dalam melakukan perawatan, ikuti tips memutihkan badan berikut ini.

Cara Memutihkan Kulit Badan
Cara Memutihkan Kulit Badan

Cara memutihkan kulit badan dengan bahan tradisional

Cara memutihkan badandengan menggunakan bahan tradisional tidak hanya dengan satu kali perawatan agar hasilnya bisa sesuai dengan yang kita harapkan, di samping perawatan dari luar juga harus di dukung perawatan dari dalam misalnya konsumsilah banyak buah-buahan untuk mendukung agar tubuh menjadi segar dan untuk mempercepat tumbuhnya sel kulit baru terutama buah yang banyak mengandung vitamin C dan vitami E yang sangat di butuhkan kulit untuk meremajakannya.
Cara memutihkan badanuntuk perawatan dari luar bisa dengan menggunakan ramuan-ramuan sebagai berikut  :

·         Bengkuang 

1 buah bengkuang kupas lalu parut + 3 sdm tepung beras + 2 sdm yogurt + 1 sdt air jeruk lemon aduk rata semua bahan lalu balurkan ke seluruh tubuh sambil di gosok-gosok  hingga kering lalu basuh dengan air dingin lakukan 1 minggu sekali,   bengkuang banyak mengandung vitamin C yang memiliki kemampuan pada jaringan yang rusak dapat juga menetralisir gangguan radikal bebas sedangkan tepung beras banyak mengandung vitamin E yang bisa membuat kulit awet muda dan juga dapat melindungi dari sengatan sinar matahari.

·         Kunyit

Ambil kunyit 1 ons  kupas cuci bersih dan parut lalu diamkan agar mengendap lalu buang airnya dan ambil endapannya atau sari patinya lalu campur dengan sari pati tepung beras sebanyak 3 sdm aduk rata lalu balurkan ke seluruh tubuh diamkam salama 1-2 jam lalu bilas dengan air dingin.

Terima kasih semoga cara memutihkan badandi atas bisa bermanfaat untuk anda.

Jumat, 12 Juli 2013

Cara Mengobati Penyakit Asma



Cara mengobati penyakit asma secara alami

Cara mengobati penyakit asma dengan cara alami menggunakan buah-buahan yang bisa dengan mudah kita dapatkan di sekitar kita, penyakit asma merupakan salah satu penyakit kronis yang membutuhkan pengobatan secara rutin dan di butuhkan kesabaran sebagai pencegah dan pelindung terhadap kambuhnya penyakit ini. Maka bila anda sedang menderita penyakit asma simak beberapa tips cara mengobati penyakit asma ini.

Cara mengobati penyakit asma
Cara mengobati penyakit asma

Penyebab-penyebab penyakit asma

Cara mengobati penyakit asma perlu mengetahui penyebabnya, yang antara lain adalah asap terutama asap rokok, debu, udara dingin, emosi, terlalu cape, kotoran binatang, serbuk sari dan jamur, semua jenis penyebab  ini bisa mengakibatkan tubuh penderita asma bereaksi dengan segera, saluran-saluran dan otot-otot pada pernafasan bereaksi dengan menegang, selaput lendir mengalami peradangan yang akhirnya mengalami sesak nafas. Sebaiknya perhatikanlah hal-hal penyebab di atas untuk menghindari terjadinya kambuh pada penderita karena   penyakit asma yang merupakan gangguan kronis pada paru-paru.

Beberapa cara alami mengobati penyakit asma

Cara mengobati penyakit asma juga perlu menghindari makanan yang jika di konsumsi berlebihan akan menyebabkan kambuh, adapun makanan yang perlu di hindari adalah sebagai berikut :

·         Gula pasir
Terlalu banyak mengkonsumsi gula pasir, tepung putih, roti dan coklat akan menyebabkan produksi lendir yang berlebih.

·         Telur
Mengkonsumsi telur, susu, gandum, kacang-kacangan dan kedelai yang berlebih bisa mengakibatkan terjadinya alergi.

·         Udang
Udang dan acar merupakan makanan yang mengandung sulfida, yang kurang bagus jika di konsumsi oleh penderita asma.

Cara mengobati penyakit asma bisa dengan menggunakan buah-buahan seperti : manggis yang kaya  asam lemak omega 3,minumlah secara rutin jus buah manggis, anggur, sebaiknya konsumsilah buah anggur setiap hari agar bisa terhindar dari penyakit asma, selain buah-buahan yang harus banyak di konsumsi penderita asma sebaiknya juga harus di dukung dengan lingkungan yang bersih bebas rokok, binatang peliharaan terutama kucing dan anjing yang sangat rentan dengan kambuhnya penyakit asma.

Demikianlah beberapa tips dari saya cara mengobati penyakit asma dan mudah-mudahan bisa bermanfaat untuk anda, trims.

Sabtu, 06 Juli 2013

Menjaga Kehamilan Agar Tetap Sehat



Tips Menjaga Kehamilan Agar Tetap Sehat

Menjaga kehamilanagar tetap sehat adalah suatu kewajiban bagi ibu yang sedang mengandung agar bisa terjaga keselamatanya sampai waktu persalinannya nanti, jika sebelum hamil sang ibu sudah menjaga kesehatanya dengan sedemikian rupa maka setelah hamil juga harus melakukan hal yang sama, banyak cara yang perlu diperhatikan untuk menjaga kehamilan agar tetap sehat, salah satu caranya adalah dengan menerapkan pola makan yang benar, harus tercukupi kebutuhan energinya, makanan harus yang mengandung karbohidrat, protein, lemak sehat, vitamin, mineral, serat dan air yang cukup dan di anjurkan untuk minum susu, sebaiknya makanlah secara teratur, bila tidak bisa makan 3 kali sehari dalam porsi besar, makanlah 6 kali sehari dalam porsi kecil.


menjaga kehamilan agar tetap sehat
menjaga kehamilan agar tetap sehat

Menjaga kehamilan agar tetap sehat pada masa 3 bulan pertama

Menjaga kehamilan agar tetap sehat di masa-masa 3 bulan pertama yang pada masa ini terjadinya pembentukan syistem syaraf, jantung, otak dan organ-organ reproduksi janin lainya, sebaiknya penuhilah kebutuhan vitamin B kompleks, zat besi dan seng karena ketiganya sangat diperlukan tubuh agar dapat memanfaatkan protein sebagai zat pembangun sel-sel tubuh.
Menjaga kehamilan agar tetap sehat juga membutuhkan asam folat yang bermanfaat untuk proses perkembangan janin, asam folat juga sebagai pencegah cacat bawaan pada janin, asam folat ini banyak di temui pada sayuran berwarna hijau gelap seperti bayam, brokoli, pisang, alpukat, jeruk, tempe, jamur, dan hati, selain asam folat, ibu hamil juga perlu mengkonsumsi vitamin-vitamin yang cukup seperti vitamin C yang dapat membentuk kolagen, kulit dan dapat membantu proses penyembuhan luka dan daya tahan tubuh terhadap infeksi dan juga vitamin-vitamin yang  lainya yang mempunyai manfaat masing-masing yang sangat di perlukan untuk pertumbuhan janin, dan untuk mencegah terjadinya kelainan pada janin.

Beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk menjaga kehamilan

Menjaga kehamilan agar tetap sehat perlu menghindari pola makan yang kurang sehat bagi ibu hamil sebaiknya hindarilah makanan yang bnyak mengandung gula dan lemak karena jenis makanan ini akan mengakibatkan mual dan muntah selain bisa menambah berat badan yang berlebihan, hindari juga makanan yang mengandung santan karena dapat mengakibatkan iritasi pada lambung, hindari juga makanan yang terlalu asin karena beresiko hipertensi dan bisa mengakibatkan kaki menjadi bengkak, hindari juga rokok dan alkohol yang dapat mengakibatkan cacat pada janin, hindari juga minuman yang mengandung banyak kafein karena  bisa mengakibatkan terjadinya keguguran.
Menjaga kehamilan agar tetap sehat perlu minuman yang sehat pula, sebaiknya konsumsilah jus buah segar setiap hari selain untuk menghilangkan rasa mual manfaat  buah-buahan sangat baik untuk perkembangan janin, tapi sebaiknya batasi konsumsi buah yang berkalori tinggi seperti mangga, alpukat dan durian karena bisa menaikan berat badan secara berlebihan, minumlah air putih sehari 2 sampai 3 liter karena air putih berguna untuk melancarkan peredaran darah dan jangan lupa minumlah susu khusus ibu hamil setiap hari karena selain sebagai pendukung nutrisi yang baik bisa juga membantu mencegah terjadinya cacat pada janin.

Menjaga kehamilan agar tetap sehat seharusnya bisa mengelola emosi dengan baik karena tanpa pengelolaan emosi yang baik niscaya hormon stres akan selau terpacu dan itu akan membahayakan kondisi calon ibu dan janin, sebaiknya seorang ibu yang sedang hamil di dukung penuh oleh keluarganya terutama suami agar sang ibu hamil bisa bahagia menjalani hari-harinya, secara otomais kalau sang ibu merasa tenang dan senang janin pun merasakan hal yang sama, hal ini sangat baik untuk perkembangn janin.